Umum
PalComTech Mengucapkan Selamat Hari Batik Nasional
Halo Palcomster 🙂 selamat memperingati hari batik nasional, kita sebagai generasi muda wajib melestarikan budaya bangsa. Ditambah lagi model-model baju batik sekarang sudah modern. Pada 2 Oktober 2009 atau sebelas tahun yang lalu, batik ditetapkan sebagai daftar Intangible Cultural Heritage (ICH) UNESCO atau Warisan Budaya Takbenda (WBTb) pada sidang UNESCO Read more…